Langkah Awal Penerapan ISO dalam Pengadaan Barang

Pengadaan barang dan jasa merupakan proses krusial dalam menjaga operasional perusahaan atau organisasi tetap berjalan lancar. Namun, tantangan dalam pengadaan, seperti risiko kualitas rendah, ketidakpatuhan vendor, hingga masalah logistik, sering kali muncul. Untuk meminimalisir risiko tersebut dan memastikan efisiensi serta…